Lakukan yang terbaik untuk hari ini!! Rajin menanam dan Jangan mudah puas dengan hasil yang sudah tercapai!!

Friday, March 23, 2018

Konfigurasi NTP di MikroTik

Assalamualaikum Wr.Wb
Disini saya akan berbagi step-by-step konfigurasi NTP di MikroTik

A.Pengertian
  • Network Time Protocol ( NTP ) adalah protokol jaringan untuk sinkronisasi jam antara sistem komputer melalui packet-switched , jaringan data variabel- latensi
B.Latar Belakang
  • Sinkronisasi waktu perlu dilakukan.Maka dari itu,dibuatlah NTP untuk mensinkronkan waktu secara terpusat
C.Maksud dan Tujuan
  • Memudahkan dalam penyinkronan waktu
D.Hasil yang diharapkan
  • Mengerti konfigurasi NTP di MikroTik
E.Alat dan Bahan
  • PC
  • Internet
  • RB MikroTik + Adapter Power
  • Kabel Ethernet
F.Jangka waktu pelaksanaan
  • 10 menit
G.Tahap pelaksanaan
  • Colokkan kabel power MikroTik dan juga kabel Ethernet ke port yang telah ditentukan
  • Masuk kedalam sistem MikroTik melalui WinBox 
                                      Masuk ke System -> Clock.Pasti jamnya seperti diatas?
                                                    Kenapa? karena itu settingan defaulnya
Selanjutnya pilih System -> SNTP Client
Centang (aktifkan) SNTP Client nya

Isi primary : id.pool.ntp.org
Isi secondary: ntp.nasa.gov

Klik aplly,maka di pilihan primary dan secondary akan berubah menjadi ip address
Tampilan ketika selesai di Apply
Kalau sudah,masuk lagi ke System -> Clock dan ubah time,date,dan time zone sesuai kondisi kalian setting MikroTiknya

H.Kesimpulan
  • Menyetting SNTP sangatlah mudah
  • SNTP mudah digunakan dan dapat mensinkronkan waktu di MikroTik secara Real Time
I.Referensi
  • https://fidra-sofyan.blogspot.co.id/2018/03/pengaturan-ntp-client-mikrotik.html

No comments:

Post a Comment