Lakukan yang terbaik untuk hari ini!! Rajin menanam dan Jangan mudah puas dengan hasil yang sudah tercapai!!

Wednesday, December 20, 2017

Pengertian Komputer

Assalamualaikum Wr.Wb
Disini,saya akan memberikan sedikit pengetahuan saya mengenai Komputer
Saya akan memulai pengetahuan saya mulai dari dasar.Karena buat apa kita tahu yang tinggi-tinggi tetapi yang dasar kita tidak mengetahui nya.
Padahal,semua berawal dari dasar dan terus bertahap.Bukan secara instan.
A.Pengertian
  • Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah ditentukan

  • Komputer ditemukan oleh seorang pakar matematik yang bernama Charles Babbage pada tahun 1822.Dari alat inilah yang selanjutnya dikembangkan oleh berbagai pihak sampai menjadi komputer canggih seperti yang kita kenal saat ini

  • Komputer dapat dijalankan apabila ada Hardware,Software,dan Brainware.Apabila tidak ada komponen tersebut,maka komputer tidak dapat berjalan sesuai fungsinya.
 B.Hasil yang didapatkan
  • Komputer dapat kita pahami pengertiannya.Serta kita dapat menyampaikan pendapat kita tentang pengertian Komputer yang telah kita pahami
C.Kesimpulan
  • Komputer adalah alat untuk mengolah data
D.Referensi
  • Google.com

No comments:

Post a Comment